Personel Satbrimob Polda Banten Ikuti Donor Darah Dalam Rangka Peringati HUT Humas Polri ke-71

    Personel Satbrimob Polda Banten Ikuti Donor Darah Dalam Rangka Peringati HUT Humas Polri ke-71

    SERANG - Personel Satbrimob Polda Banten mengikuti kegiatan donor darah Bersama dalam rangka Hari ulang tahun ke 71 humas Polri Di Aula Polda Banten, Senin (17/10)

    Sementara itu, Komandan Satuan Brimob Polda Banten, Kombes pol Dede Rojudin. S.I.K., M.H., Mengatakan kegiatan donor darah yang dilakukan adalah rangkaian dalam menyambut dan memperingati Hari ulang tahun ke 71 tahun humas Polri yang jatuh tanggal 30 Oktober mendatang.

    Donor darah juga merupakan agenda rutin setiap tahun. Tujuan donor darah itu sendiri tidak lain untuk membantu dan meringankan beban bagi mereka yang membutuhkan golongan darah.

    Dansat Brimob Polda Banten Menambahkan donor darah ini merupakan salah satu bentuk tindakan sosial yang mana setiap anggota yang telah untuk mendonorkan darahnya itu, hal ini tentunya suatu kehormatan bagi semua anggota untuk kesempatan dapat memberikan manfaat darahnya bagi orang lain yang membutuhkannya.

    ”Manfaat donor darah bukan hanya pada penerima donor darah tersebut, tetapi pendonor juga memiliki banyak manfaat, salah satunya Menurunkan berat badan, mencegah Stroke dan Menurunkan Kolesterol” tutup Dansat Brimob Polda Banten.

    brimob banten satbrimob polda banten
    Serang1

    Serang1

    Artikel Sebelumnya

    Penuh Keakraban, Dansat Brimob Hadiri Coffe...

    Artikel Berikutnya

    Pj Gubernur Banten Al Muktabar Melantik...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Mantapkan Kesiapsiagaan, KPLP Lapas Cilegon Ikuti Pelatihan Intelijen dan Pengamanan
    Pendidikan Gratis untuk Indonesia, Harapan yang Ada di Pemerintahan Prabowo
    Dansat Brimob Polda Banten Ikuti Vicon yang Dipimpim langsung Oleh Kapolda

    Ikuti Kami